![]() |
Sumber : Pixabay |
Di perusahaan tempat saya bekerja, setidaknya ada 2 momen reward yang selalu ditunggu karyawan setiap tahunnya. Pertama adalah momen pembagian bonus karyawan di awal tahun dan yang kedua adalah momen ulang tahun karyawan.
Momen pembagian bonus akhir tahun tentunya sudah tidak perlu dipertanyakan lagi alasannya kenapa ditunggu-tunggu, ya? Nah, untuk momen ulang tahun, ini ditunggu karena di bulan kelahirannya, perusahaan akan memberikan hadiah berupa voucher belanja kepada karyawan bersangkutan.
Voucher belanja ini bisa digunakan untuk berbelanja beberapa supermarket. Bagi emak-emak seperti saya, pastinya voucher belanja ini berguna banget buat menghemat pengeluaran belanja bulanan. Biasanya saya akan membagi voucher yang diberikan menjadi beberapa lembar untuk dibelanjakan setiap bulannya.
Pentingnya memberikan apresiasi kepada karyawan
Dalam dunia kerja, pemberian reward atau penghargaan bagi karyawan yang memiliki kinerja yang baik merupakan salah satu hal yang lumrah dilakukan perusahaan. Reward kepada karyawan ini bisa berupa promosi jabatan, peningkatan gaji, pemberian bonus akhir tahun hingga reward berbentuk hadiah.
Dalam hubungannya dengan motivasi kerja, pemberian reward kepada karyawan dengan kinerja yang baik memiliki banyak manfaat. Beberapa manfaat yang didapat dari pemberian reward kepada karyawan ini antara lain:
Meningkatkan motivasi kerja karyawan.
Memengaruhi kebahagiaan karyawan
Meningkatkan kepercayaan karyawan kepada perusahaan
Berkenalan dengan Voucher Sodexo
- Memberikan motivasi dan penghargaan kepada karyawan dalam bentuk voucher hadiah
- Meningkatkan daya beli distributor dan pelanggan dalam bentuk voucher promosi
- Voucher hadiah untuk kebutuhan personal dan perusahaan
Sodexo Gift Pass
Sodexo Epass
Sodexo Reward Pass
Sodexo Food Pass
Sodexo Discount Pass
Sodexo Loyalty Program
Kelebihan Voucher Sodexo
Produk Sodexo dapat dipersonalisasi sesuai kebutuhan
Dapat digunakan di ratusan merchant
Dapat digunakan sebagai program promosi perusahaan
Dapat dijadikan hadiah personal
Voucher Sodexo bisa digunakan di mana saja?
- Alfamart dan Alfamidi
- Transmart
- Gramedia
- Bro.do
- Wacoal
- Ranti
- Gloskin
- Prodia
- Dandan
- Apotek K24
- Informa
- Gokana Tepan
- Solaria
- KFC
- Ratusan merchants lainnya
18 Comments
Eih baru nih saya berkenalan dengan voucher Sodexo. Senangnya kalau penggunaan vouchernya bisa dilakukan di Alfamart maupun Alfamidi. Bisa buat belanja kebutuhan sehari-hari.
ReplyDeleteTerkadang dengan sebuah voucher bisa meningkatkan motivasi seorang karyawan untuk bekerja lebih giat lagi. Dan biasanya karyawan tidak memandang jumlah nominal nya tetapi bentuk perhatiannya.
ReplyDeleteWah asyik banget ya dapat bonus pas ulang tahun... Apalagi kalau berupa voucher sodexo, bebas mau dibeliin apa aja...
ReplyDeleteSekecil apapun bonus dari kantor pastilah sangat berarti. Karena itu artinya ada perhatian dari perusahaan kepada karyawan. Saya pribadi ga pernah nolak dikasih bonus apapun, apalagi voucher belanja Sodexo. Mau bangetttt.. :)
ReplyDeleteBenar banget, siapapun orangnya pasti suka kalau dikasih reward, apalagi dikasih voucher Sodexo, bisa shopping terus tuh hehehe...
ReplyDeletePaling suka dapat voucher Sodexo, apalagi sekarang bisa digunain di Alfamart juga jadi ngak perlu bingung harus jauh-jauh belanjanya.
ReplyDeleteMantap banget mbak kantornya tiap yang ultah dapet voucher sodexo, lumayan banget untuk belanja-belanja hehe
ReplyDeleteAh jadi kangen deh punya voucher sodexo, dulu kalau punya voucher ini pasti berakhir di Gramedia buat borong buku gtu deh hehe
ReplyDeleteMemberikan rekan bisnis voucher ini memang kece karena bisa ditukarkan di beberapa tempat. Daku pun suka kalau dikasih Sodexo hehe
ReplyDeleteAsik banget kak bonus sama Dapet hadiah ultah Berupa voucher Sodexo. Aku dapet voucher sodexo kalo pas menang GA. Enaknya Voucher sodexo mudah diblanjakan diberbagai tempat ya
ReplyDeleteVoucher Sodexo ini tuh menurutku bagus loh karena merchantnya banyak banget. Tapi kalau aku biasanya pakai untuk makan di resto tertentu sih, heheheee
ReplyDeleteDi antara jenis voucher yang ada, aku paling suka dengan voucher Sodexo. Soalnya merchant-nya banyak banget. Udah gitu merchantnya gak hanya yang mahal-mahal, banyak yang malah harga produknya murah-murah. Jadinya kalo belanja bisa dapat banyak. Buat reward karyawan pastinya disuka dan bermanfaat banget.
ReplyDeleteAku bakalan happy nih kalau dikasih voucher sudexo. Dan sepakat kalau ini juga bisa buat apresiasi ke orang lain ya.
ReplyDeleteSelama ini aku gak begitu ngeuh dengan voucher sodexo, jadinya baru tau ternyata voucher sodexo banyak jenisnya ya, dan ternyata bisa dipake dibanyak banget merchant ya mbak, menarik banget.
ReplyDeleteVoucher sodexo ini favorit banget loh kalau dapat hadiah dari lomba. Soalnya bisa belanja tanpa ngitung duit cukup ngitung harga barang apakah masuk dalam jumlah vouchernya...heheheh
ReplyDeleteIya juga yaa,
ReplyDeleteJadi gak semata-mata dinilai rupiah. Dengan voucher, yang diberi pun merasa bebas menentukan apapun yang sedang dibutuhkan.
Wah, bisa dipakai di alfamart juga ya. Enak banget, bisa buat belanja bulanan. Pengen dapat voucher sodexo juga, belum pernah soalnya...
ReplyDeleteAku juga suka kalau dapat sodexo heheheh..dulu pertama kali dapat dari Doorprize suami di kantor.. mamak happy banget deh dapat ini. Emang sodexo praktis dan banyak pilihan merchants nya
ReplyDelete